STRATEGI MARKETING PUBLIC RELATIONS PT PREMIUM PARFUM INDONESIA DALAM MENARIK MINAT BELI PUBLIK EKSTERNAL

research
  • 16 Jul
  • 2020

STRATEGI MARKETING PUBLIC RELATIONS PT PREMIUM PARFUM INDONESIA DALAM MENARIK MINAT BELI PUBLIK EKSTERNAL

ABSTRAK

 

 

Anita Himalaya (41160251), Strategi Marketing Public Relations PT Premium Parfum Indonesia Dalam Menarik Minat Beli Publik Eksternal.

 

Parfum merupakan kebutuhan manusia sejak jaman kuno. Hal tersebut dapat terungkap dari peninggalan arkeologis bangsa-bangsa terdahulu.  Parfum adalah suatu zat atau campuran zat yang berbau wangi,  produk yang sudah tidak asing lagi dalam kehidupan sehari-hari. Apalagi saat ini aroma parfum yang ditawarkan sudah semakin beragam, baik yang dikhususkan untuk pria, wanita, ataupun untuk keduanya. Kata parfum sendiri berasal dari bahasa latin “per fumum” yang berarti melalui asap. Riwayat parfum telah ada sejak zaman Mesopotamia kuno sekitar lebih dari 4000 tahun yang lalu. Pada zaman dahulu, orang-orang menggunakan tanaman herbal, rempah-rempah dan bunga dan dicampurkan bersama untuk membuat wewangian. Selanjutnya pada pertengahan abad ke-15 parfum mulai dicampur minyak dan alkohol. PT Premium Parfume Indonesia merupakan distributor tunggal untuk produk parfum dan aroma produksi brand-brand ternama Perancis, antara lain Essences & Parfums, Jean Niel, dan Senses ( Senses adalah salah satu  Brand agen Parfum yang berasal dari Singapore ). Mitra PT Premium Parfume Indonesia terdiri dari brand-brand kelas dunia yang sangat dikenal dan diakui kualitasnya di benua Eropa dan Asia. Produk-produk yang dihasilkan oleh brand-brand ini berkualitas terbaik dan telah melalui uji coba selama bertahun-tahun.PT Premium Parfume Indonesia  telah berpartisipasi program kepada publik eksternal yaitu program ICI Plus dan APRINDO FAIR dari tanggal 3-5 April 2018. Dimana program tersebut mendapat kesan positif bagi para pelanggan serta memberikan keuntungan dan edukasi bagi para pelanggan baik yang baru ataupun pelanggan yang lama untuk mengenal lebih dalam lagi ruang lingkup bisnsi dalam dunia parfum. Metode penelitian yang digunakan oleh penulis dalam pembuatan     Laporan Tugas Akhir (TA) menggunakan metode          deskriptif. Serta hasil penelitian berjalan dengan lancar.

 

Unduhan

 

REFERENSI

DAFTAR PUSTAKA

 

 

Ariesanti, H. D., Yusup, M., & Marcelina, C. (2014). PENERAPAN MULTIMEDIA AUDIO GALERY ILEARNING COMMUNITY AND SERVICES ( MAGICS ) SEBAGAI MEDIA PENYIMPANAN DOKUMENTASI berjudul “ iLearning an Effective Learning Method for Higher Education ”, Untung Rahardja ( 2011 ) menjelaskan bahwa iLearning adalah siste. 7(40), 184–204.

 

Azeharie, S., & Kusuma, O. (2014). Analisis penggunaan twitter sebagai media komunikasi selebritis di jakarta. 83–98.

 

Elvandari. (2016). Strategi Public Relations Grand Odiseus Fitness Center Dalam Mengelola Customer Relations. 20–60.

 

Febri Arifiyanto, D., & Kurrohman, T. (2014). Akuntabilitas Pengelolaan Alokasi Dana Desa Di Kabupaten Jember. Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan, 2(3), 473. https://doi.org/10.17509/jrak.v2i3.6598

 

Febriyansyah, A. R., Christin, M., & Imran, A. I. (2017). Strategi Media Relations Pt. Pelabuhan Tanjung Priok Dalam Menanggapi Krisis. Jurnal Kajian Komunikasi, 4(2), 229–242. https://doi.org/10.24198/jkk.vol4n2.10

 

Gumilang, S. G. (2016). Metode Penelitian Kualitatif dalam Perspektif Rancangan. Jurnal Fokus Konseling, 2(2), 144–159.

 

Hartono, N. A., Dida, S., & Hafiar, H. (2017). Pelaksanaan Kegiatan Special Event Jakarta Goes Pink Oleh Lovepink Indonesia. Jurnal Komunikasi, 10(2), 161. https://doi.org/10.21107/ilkom.v10i2.2519

 

Hidayat. (2015). Pengaruh Marketing Public Relation Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada PT. Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) Bandung. Jurnal Ekonomi, Bisnis Dan Entrepreneurship, 9(2), 102–115.

 

Indika, D. R., & Jovita, C. (2017). Media Sosial Instagram Sebagai Sarana Promosi Untuk Meningkatkan Minat Beli Konsumen. Jurnal Bisnis Terapan, 1(01), 25. https://doi.org/10.24123/jbt.v1i01.296

 

Maudi, E., & Susilowati. (2018). Strategi Koperasi Karya Mandiri Dalam Memperkenalkan Product Knowledge Melalui Event Gowes Pesona Nusantara. Jurnal Komunikasi, 9(1), 1–9. Retrieved from http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/jkom

 

Meliala, R. M. (2018). Analisis Model Super “A” pada Iklan Promosi Kampus di Televisi. Jurnal Studi Komunikasi (Indonesian Journal of Communications Studies), 2(2), 166–189. https://doi.org/10.25139/jsk.v2i2.397

 

Meliala, R. M., Palupi, R., & Septalastiani, E. (2018). Program Csr Kompas Gramedia Group Dalam Mempertahankan Citra Perusahaan Melalui Gerakan Literasi Nusantara #Akubaca. Jurnal AKRAB JUARA, 3(November), 158–171.

 

Meliala, R. M., & Uliyah, L. (1996). Media Partisan Indonesia Versus Regulator Media Pada Perspektif Ekonomi Politik Media. 2(2).

 

Purwono, J., Yutmini, S., & Anitah, S. (2014). Penggunaan Media Audio-Visual Pada Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam Di Sekolah Menengah Pertama Negeri 1. Jurnal Teknologi Pendidikan Dan Pembelajaran, 2(2).

 

Rahmawati, Y. (2014). Manajemen Public Relations Dalam Bisnis Islam *. Jurnal Filsafat Dan Budaya Hukum, (95), 181–194.

 

Rizky, Muhammad., F., & Yasin, H. (2014). PENGARUH PROMOSI DAN HARGA TERHADAP MINAT BELI PERUMAHAN OBAMA PT. NAILAH ADI KURNIA SEI MENCIRIM MEDAN. Telematics and Informatics, 19(1), 27–40. https://doi.org/10.1177/1742766510373715

 

Sarry, Yunita., P., & Widodo, H. (2014). UPAYA POLISI LALU LINTAS DALAM MENINGKATKAN KEDISIPLINAN BERLALU LINTAS PENGENDARA BERMOTOR ( STUDI DESKRIPTIF TERHADAP PROGRAM KANALISASI LAJUR KIRI PADA SATLANTAS POLRESTABES SURABAYA ) Yunita Permana Sarry Hananto Wi d o d o Abstrak. 2.

 

Sinaga, I. (2014). The Effect Of Marketing Public Relations On Brand Image. Jurnal Akuntansi, Ekonomi Dan Manajemen Bisnis, 2(2), 184–189. https://doi.org/10.1007/978-3-319-11806-2_63

Susanti. (2015). Strategi Komunikasi Public Relations dan Citra Positif Organisasi (Kasus Public Relations Rumah Sakit “X” di Jakarta). Jurnal Ilmu Komunikasi, 13(3), 195–209.

 

Susanti, E. (2014). No Title. 1–15.

Wandira, T. A., & Purwoko, B. (2017). Studi Kepustakaan Mengenai Landasan Teori dan Praktik Konseling Emotional Freedom Technique. Jurnal BK UNESA, 7(3), 1–7. https://doi.org/10.1186/1471-2105-14-88

 

Yusmawati. (2017). Strategi Humas Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat Dalam Menyampaikan Informasi Kepada Masyarakat Melalui Situs Www.Sumbawabaratkab.Go.Id. Jurnal Komunikasi, 8(1), 1–12. Retrieved from http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/jkom/article/view/2113/1498