Perancangan Sistem Informasi Pembayaran Iuran Komite Pada Madrasah Aliyah Negeri Kubu Raya

research
  • 22 Mar
  • 2018

Perancangan Sistem Informasi Pembayaran Iuran Komite Pada Madrasah Aliyah Negeri Kubu Raya

Muhammad Faishol Arif (11142109), Perancangan Sistem Informasi Pembayaran Iuran Komite Pada MAN Kubu Raya. 

Pada zaman sekarang ini, teknologi sudah tak asing lagi didengar ditelinga kita. Hampir semua kalangan dari tua maupun muda menggunakan teknologi informasi. Kebutuhan akan teknologi informasi sangat banyak manfaatnya bagi kehidupan, akan tetapi tidak menuntut kemungkinan juga ada mudharatnya. Pekerjaan-pekerjaan yang menggunakan teknologi informasi, akan lebih cepat dan tepat serta tentu saja dapat meminimalisir waktu kita. Sistem pembayaran iuran komite pada MAN Kubu Raya masih menggunakan sistem manual. Kesalahan-kesalahan penginputan data-data siswa yang ada di dalam buku pembayaran sering terjadi pada MAN Kubu Raya ini. Sistem Informasi dan penyajiannya kurang baik dan kurang mendukung bagi kelancaran operasional pendidikan. Dengan pernyataan diatas maka penulis hendak mengkaji permasalahan yang ada pada MAN Kubu Raya tersebut. Dengan harapan memberikan informasi berupa perancangan usulan kepada MAN Kubu Raya

Unduhan

 

REFERENSI

A.S., Rosa dan Shalahuddin, M. 2015. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek.Bandung: Informatika Bandung. 

Fatta, Hanif AI, 2007 AnalisadanPerancanganSistemInformasi. Yogyakarta : C.V Andi Offset. 

Frieyadie, 2007. Belajar sendiri pemrograman database menggunakan FoxPro 9.0 Jakarta : Jurnal Khatulistiwa Informatika, Vot 3, No 2. 2 Desember 2015 

Irawan, ade. 2004 Mendagangkan Sekolah. Jakarta: Indonesia Corruption Watch 

Kadir, abdul. 2008. Pengenalan Sistem Informasi. Yogyakarta : Andi Offset. 

Komputer, Wahana. 2015. Membangun Sistem Informasi dengan Java Net Beans dan My SQL: Yogyakarta: Andi Offset. 

Kusrini dan Andi Koniyo. 2007. Tuntunan Membangun Sistem Informasi Akuntansi dengan Visual Basic dan Microsoft SQL Server. Yogyakarta : Andi Offset.  

Mujilan, Agustinus. 2012. Sistem Infornasi Akuntasi. Edisi 1. Diambil dari: (15 Mei 2017). 

Mulyanto, Agung. 2009. Sistem Informasi Konsep dan Aplikasi. Yogyakarta : Pustaka Pelajar. 

Pratama, I Putu Agus Eka. 2014. Sistem Informasi dan Implementasinya. Bandung : Informatika Bandung  

Rijan, Yunirman. 2009. Cara Mudah Membuat Surat Perjanjian/kontak dan Surat Penting Lainnya. Jakarta : Zig zag media. 

Supriyatno. 2010. Pemrograman  Database Menggunakan Java dan MySQL Untuk Pemula. Jakarta: Mediakita 

V. Wiratna Sujarweni, 2015. Sistem Akuntansi, Yogyakarta : Andi Yogyakarta.