Ai Siti Paujiah (12135719), Perancangan Sistem Informasi Penjualan Perlengakapn Hewan Pada Smile Petshop Berbasis Web
Pemasaran merupakan hal yang sangat penting bagi sebuah perusahaan untuk memasarkan dan menjual produk atau jasa dari perusahaan tersebut. Era digital membawa perubahan besar terhadap gaya hidup penduduk dunia. Perubahan ini dilihat dengan mudah ketika banyak masyarakat yang menghadapi permasalahan dan mencari solusinya dengan memanfaatkan teknologi yang ada saat ini. Salah satu perkembangan teknologi yang ada saat ini yaitu perkembangan bisnis e-commerce. Salah satu permasalahan yang ada pada Smile Petshop yaitu belum tersedianya media pemasaran dengan menggunakan media elektronik online yang menyebabkan konsumen mengalami kesulitan dalam mencari informasi tentang pelayanan atau produk yang tersedia di Smile Petshop. Oleh karena itu penulis pun mencoba membuat Tugas Akhir mengenai perancangan sistem informasi berbasis web pada Smile Petshop. Tujuan yang ingin dicapai dalam pembangunan sistem informasi ini adalah membantu mengolah data barang, pelanggan, pemesanan berserta transaksi penjualan. Dengan sistem informasi ini dimungkinkan terjadinya transaksi dengan kecepatan tinggi dibandingkan dengan transaksi konvensional serta tidak adanya keterikatan waktu dan tempat dalam melakukan sebuah transaksi. Dengan rancangan website yang dibangun dalam sistem operasi windows 7, menggunakan dreamweaver sebagai editor HTML dan photoshop sebagai pengolah gambar dalam pembuatan situs web dan menggunakan database MySQL. Banyak keuntungan yang akan diperoleh bagi penggunaan sistem informasi berbasis web ini diantaranya memberikan kemudahan bagi para pelanggan untuk mendapatkan informasi atau pun barang kapanpun dan tidak memerlukan biaya yang cukup besar, maka sangatlah penting dalam menentukan strategi yang tepat dalam persaingan. Di samping itu pengadaan sistem berbasis online ini merupakan salah satu peningkatan kualitas dari Smile petshop untuk memenuhi permintaan dari para pelanggan Smile Petshop.
TA_PPT. perancangan sistem informasi penjualan perlengkapan hewan pada Smile petshop.pptx
TA_File_2 Lembar Pernyataan Keaslian Tugas Akhir.pdf
TA AI SITI PAUJIAH_File_11-BAB-III-Pembahasan.pdf
TA AI SITI PAUJIAH_File_9-BAB-1-PENDAHULUAN.pdf
TA AI SITI PAUJIAH_File_12-BAB-IV-PENUTUP.pdf
TA_File_15 Surat Keterangan PKL(Riset).pdf
TA_File_6 Kata Pengantar.pdf
TA_File_4 Lembar Persetujuan dan Pengesahan Tugas Akhir.pdf
TA_File_13 Daftar Pustaka.pdf
TA_File_1 Lembar Judul.pdf
TA_File_7 Abstraksi.pdf
TA_File_5 Lembar Konsultasi Tugas Akhir.pdf
TA_File_3 Lembar Persetujuan Publikasi Karya Ilmiah.pdf
TA_File_8 Daftar Isi, Daftar Symbol, Daftar Gambar, Daftar Table.pdf
TA AI SITI PAUJIAH_File_10-BAB-II-Landasan-Teori.pdf
Arif M, Rudyanto. 2011. Pemrograman Web Dinamis Menggunakan PHP & MySQL. Yogyakarta: Andi.
Bambang . 2008. Dasar Informatika dan Ilmu Komputer. Yogyakarta: Graha Ilmiah.
Fauzi Fivi Syukriah. 2008. Struktur Navigasi. Diambil dari : www.staffsite.gunadarma.ac.id/fivi_syukriah/ (18 mei 2014)
Hakim, Lukmanul. 2014. Proyek Website Super WOW! dengan PHP dan JQUERY. Yogyakarta: Lokomedia.
Hidayat, Rahmat. 2010. Cara Praktis Membangun Website Gratis : Pengertian Website. Jakarta : PT Elex Media Komputindo.
Hidayatulloh, A. Taufiq. 2009. 45 Menit Belajar Photoshop CS4 Langsung Bisa!. Yogyakarta: Mediakom.
Kadir, Abdul.2009, PHP Mudah Menjadi Programmer. Yogyakarta : Yeskom.
Hidayatulloh, Priyanto, dan Jauhari Khairul Kawistara. 2015. Pemrograman Web. Bandung : Informatika.
Ramadhan, Arief. 2007. Student Guid Series Macromedia Dreamweaver 8. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.
Rizky, Soetam. 2011.Konsep Dasar Rekayasa Perangkat Lunak. Jakarta: Prestasi Pustaka.
Sadeli, Muhammad. 2013.TokoBaju Online dengan PHP dan MySQL. Palembang: Maxikom.
Shalahuddin,M., dan Rosa, A.S,. 2010. Java Di Web. Bandung: Informatika.
Shalahuddin,M., dan Rosa, A.S,. 2013. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika.
Sibero, Alexander F.K.2013. Web Programming Power Pack. Yogyakarta: MediaKom
Wicaksono, Yogi. 2008. Membangun Bisnis Online dengan Mambo. Jakarta:. Elex Media Komputindo.