Promosi adalah upaya untuk memberitahukan atau menawarkan produk atau jasa dengan tujuan menarik calon konsumen untuk membeli atau mengkonsumsinya. Dengan adanya promosi produsen atau distributor mengharapkan kenaikan angka penjulan. Home industry berdikari membutuhkan sekali media iklan yang dapat membantu dalam penyampaian informasi produk, harga secara detail dan untuk memperluas jangkauan dalam pemasaran produk-produk yang dijual pada perusahaan ini dengan kawasan yang sangat baik, cepat, tepat dan aman. Untuk itulah penulis mencoba membuattugas akhir mengenai sistem penjualan barang di home industry berdikari yang sampai saat ini belum terkomputerisasi, melakukan pengolahan data masih secara manual, mulai dari pencatatan konsumen yang membeli barang, sampai penyimpanan data-data lainnya yang berhubungan dengan proses penjualan hingga sampai pembuatan laporan, sehingga memungkinkanpada saat proses berlangsung Terjadi kesalahan dalam pencatatan, kurang akuratnya laporan yang dibuat dan keterlambatan dalam pencarian data-data yang diperlukan. Website merupakan solusi yang terbaik untuk memecahkan permasalahan-permasalahan yang ada padaperusahaan ini, dengan menggunakan website, informasi yang digunakan akan tersampaikan lebih cepat dan akurat dengan jangkauan yang lebih luas yang dapat terjangkau dimanapun kapanpun dan oleh siapapun tanpa mengenal batas waktu dan tempat. Website ini juga dapat menjadi media transaksi penjualan dan pemesanan produk yang telah ada pada home industry berdikari
(1) Adelheid, Andrea dan khairil Nst. 2012. Buku Pintar Menguasai PHP MySQL Jakarta: Media Kita (AG).
(2) Aditya, Alan Nur. 2011. Jago php & MySQL dalam hitungan menit. Bekasi: Dunia Komputer.
(3) Anhar. 2010. Panduan menguasai PHP & MySQL Secara Otodiak. Jakarta Selatan: Media Kita.
(4) Darma, Jarot S, Sheina A. 2009. Buku Pintar Menguasai Internet. Jakarta: Media Kita.
(5) Fathansyah. 2007. Buku Teks Basis Data. Bandung: Informatika Bandung.
(6) Irawan. 2011. Panduan Berinternet untuk orang awam. Palembang: Maxikom.
(7) Iskandar, Agus dan A. Haris Rangkuti 2008. Perancangan sistem informasi penjualan tunai pada PT. Klaten Bercahaya. Jakarta. Jurnal Basis Data, ICT Research Center UNAS. Vol.3 No.2, November 2008. Diambil dari: http://www.unas.ac.id/download.php?file=Basis_Data_vol3_No_2_Nop_2008_List7.pdf. (2 Mei 2015).
(8) Kadir, Abdul. 2008. Dasar Pemograman Web Dinamis menggunakan PHP. Yogyakarta; Andi.
(9) Kotler, Philip, dan Keller, Kevin Lane. 2009. Manajemen Pemasaran, jilid 1, Edisi jakarta: Erlangga.
(10) Ladjamudin Al-Bahra. 2005. Analisis dan Design Sistem Informasi. Yogyakarta: Graha Ilmu
(11) Madcoms. 2006. Tutorial 5 hari Membuat website Interaktif engan Macromedia Dramweaver 8. Yogyakarta: Andi dan Wahana Komputer.
(12) Madcoms. 2006. Tutorial 7 hari Macromedia Dreamweaver 8 dengan PHP. Yogyakarta: Andi.
(13) Madcoms. 2011. Aplikasi web Database dengan Dreamweaver dan PHP-MySQL. Yogyakarta: Andi dan Madcoms.
(14) Prihatna, H. 2005. Kiat Praktis Menjadi Web Master Profesiaonal. Jakarta: Elex Media Komputindo.
(15) Saropi. 2008. Step by strep CMS mambo. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.
(16) Setiawan, Andi, dan ade Irma P.S. 2006. Pengolahan Database MySQL Dengan Script PHP. Margahayu Permay Bandung: CV. YRAMA WIDYA.
(17) Sibero, Alexander F.K. 2011. Kitab Suci Programming. Yogyakarta: Mediakom.
(18) Simarmatra, Janner dan Iman paryudi. 2010. Basis Data. Yogyakarta: Andi.
(19) Sommervile,ian. 2007. Software Engineering (8th,ed), Perarson education, Harlow, england.
(20) Wahana Komputer. 2008. SQL server 2008 Express. Yogyakarta: Andi.
(21) Wahana Komputer. 2010. Panduan Belajar MySQL Database Server. Jakarta Selatan: Media Kita.
(22) Winarno, Edy, Ali Zaki, dan SmitDev Community. 2013. Buku Sakti Pemrograman PHP. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.
Yakub. 2008. Sistem Basis Data Tutorial;Komseptual. Yogyakarta: Graha Ilmu.