Gaya Komunikasi Sutradara Dalam Produksi Film Bayang Sang Ayah

research
  • 14 Oct
  • 2024

Gaya Komunikasi Sutradara Dalam Produksi Film Bayang Sang Ayah

Intan Cahyani (44200253), Gaya Komunikasi Sutradara Dalam Produksi Film Bayang Sang Ayah


Kemajuan teknologi dan perubahan perilaku penonton akan terus mendorong industri film berkembang dan beradaptasi. Keberanian untuk bereksperimen, kreativitas tanpa batas, dan semangat untuk berkarya menjadi kunci untuk menciptakan film-film yang tak hanya menghibur, tetapi juga menginspirasi dan menyentuh hati para penonton. Untuk mewujudkan kedua hal tersebut peran sutradara sangat besar. Film karya peneliti sebagai sutradara dibuat dengan tujuan untuk mengetahui gaya komunikasisutradara dalam produksi film Bayang Sang Ayah. Dalam penelitian ini, peneliti menyajikan karya dengan judul “Gaya Komunikasi Sutradara Dalam Produksi Film Bayang Sang Ayah” menggunakan metode kualitatif. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan konsep gaya komunikasi Tubbs & Moss. Pada film ini ada 3 gaya komunikasi yang digunakan oleh sutdaradara yakni: Gaya Komunikasi Timbal Balik, gaya komunikasi melepaskan dan gaya komunikasi berstruktur. Gaya komunikasi timbal balik pada tahap pra produksi dapat membangun kolaborasi antarkru, tahap produksi dapat memastikan kelancaran dan kesuksesan projek film, gaya komunikasi melepaskan pada tahap pra produksi dapat memberikan ruang bagi kreativitas dan improvisasi para aktor dan tim, gaya komunikasi berstruktur dapat memastikan keteraturan dan pencapaian target yang telah ditetapkan pada tahap pra produksi


Kata kunci: Gaya komunikasi, Sutradara, Film Pendek

Unduhan

 

REFERENSI

Arman, U. M., & Indonesia, U. P. (2024). Arman at al., : Gaya Komunikasi Sutradara ........ 23(01), 102–107.

Dheamitha Khadija. (2023). Gaya Komunikasi Interpersonal Antartokoh Utama Dalam Film Tilik Sebagai Kemasan Pesan Penggiringan Opini Dalam Kultur Jawa. 4(1), 88–100.

Drs. Daryanto. (2014). TEORI KOMUNIKASI. PENERBIT GUNUNG SAMUDERA (GRUP PENERBIT PT BOOK MART INDONESIA). https://www.google.co.id/books/edition/TEORI_KOMUNIKASI/W0MyDwAAQBAJ?hl=id&gbpv=0

Fernanda Kurnia dan Ria Edlina. (2024). Proses Shooting Pembuatan Fil m “ Sabda Rindu ” Sebagai Asisten. 04(01), 221–227.

Gergely, S. (2024). Pembuatan Film Fiksi Tentang Konflik Batin Seorang Ayah Yang Ditinggal Putrinya Menikah. February, 4–6.

Hermanto, F. O., Marta, R. F., Panggabean, H., & Chinmi, M. (2023). Ikatan Emosional Asertif dalam Narasi Film Ngeri-Ngeri Sedap dari Perspektif Trompenaars. Koneksi, 7(2), 499–514. https://doi.org/10.24912/kn.v7i2.26250

Islam, U., Sultan, N., Kasim, S., Memenuhi, U., Sebagian, T., & Memperoleh, S. (2024). INDONESIA DAERAH RIAU DALAM MENERAPKAN. 6391.

Izzatinnas, M. A. (2024). Pengaruh Gaya Komunikasi Kepala Madrasah Terhadap Kinerja Guru Madrasah Ibitidaiyah Al-Islamiyah Depok. Repository.Uinjkt.Ac.Id, 11200182000051. https://repository.uinjkt.ac.id/dspace/handle/123456789/76783%0Ahttps://repository.uinjkt.ac.id/dspace/bitstream/123456789/76783/1/watermark skripsi Muhammad Adira izzatinnas 5 Febuuari.pdf

Kutlu, T. (2023). Peran Sutradara Dalam Film “Hit’Am. Rizky Dafa Ramadhan, 4(1), 88–100.

Maulana, A. (2021). Peran Sutradara Dalam Membangun Karakter Dalam Film “ Manusia Tidak Manusia.” 1–43. http://repository.stikomyogyakarta.ac.id/286/%0Ahttp://repository.stikomyogyakarta.ac.id/286/2/Bab I-II-V-Daftar Pustaka.pdf

Nanda, S. E., & Widyanti, S. (2022). Dramaturgi Teater Orang-Orang di Tikungan Jalan. Jurnal Ilmu Komunikasi, 10(1), 41–47.

Nurkhalisa, W., Hasmawati, F., & Hamandia, R. M. (2023). Gaya Komunikasi Feminim Dan Maskulin Di Film Mars Met Venus. 3, 2023. https://doi.org/10.15408/virtu.vxxx.xxxxx

Nurmansyah Adam, Nanda Rizqia Rhamadhani, Sabrina Alfarissy Nur Hakim, S. A. A. dan S. H. (2023). Permasalahan Komunikasi Yang Kerap Terjadi Pada Penyandang Disabilitas. Jurnal Pendidikan, Bahasa Dan Budaya, 2(2), 200–210. https://doi.org/10.55606/jpbb.v2i2.1515

Nuryanto Tato. (2017). Apresiasi drama. Rajawali Pers. https://www.google.co.id/books/edition/Apresiasi_Drama/bTjdEAAAQBAJ?hl=id&gbpv=1

Pebriany, S. A. (2020). Buana komunikasi. Komunikasi Interpersonal Dalam Konsultasi Dokter Estetika Dengan Pasien Melalui Media Sosial Whatsapp, 1(2), 127–136.

Perdana, K. E. (2021). Volume 5 . issue 1 . 2021. Analisa Model Komunikasi Lasswell Pada Halaman “@Aswaja_Sunda” Dalam Mempertahankan Ajaran Islam Ahlussunnah Wal Jamaah Di Media Instagram, 5(1).

Studi, P., Tv, B., Tinggi, S., & Yogyakarta, I. K. (2023). I • rottn Pttkf ’ k Kena Tug " Akhit dan tehh xetua I ira hudaru Mutti , M ss.

Suriati, Samsinar, & Rusnali, N. A. (2022). Buku Pengantar Ilmu Komunikasi.

Ulfa Rahmawari. (2021). Komunikasi Pengertian dan Fungsi Komunikasi. 25 November. https://lmsspada.kemdikbud.go.id/mod/forum/discuss.php?d=5708