Perancangan Sistem Laporan Data Penduduk (LAMPID) Pada Kantor Desa Rengasdengklok Selatan Karawang

research
  • 05 Dec
  • 2019

Perancangan Sistem Laporan Data Penduduk (LAMPID) Pada Kantor Desa Rengasdengklok Selatan Karawang

ABSTRAKSI

Imma Khoerunnisa (1215482), Perancangan Sistem Laporan Data Penduduk (LAMPID) Pada Kantor Desa Rengasdengklok Selatan Karawang.

Kantor Desa Rengasdengklok Selatan Karawang membutuhkan adanya sistem informasi guna untuk mempercepat proses pembuatan data, penyimpan data, mencetak surat dan pembuatan laporan sehingga kepuasan dalam hal pelayanan tidak hanya dirasakan oleh masyarakat tetapi bisa dirasakan juga oleh staff karena dapat membantu pekerjaan menjadi lebih efektif dan efisisen. Oleh karena itu penulis membuat Tugas Akhir mengenai Perancangan Sistem Laporan Perubahan Penduduk pada Kantor Desa Rengasdengklok Selatan Karawang yang sebelumnya telah dilakukan pengamatan terhadap kegiatan yang berjalan disana, melakukan wawancara kepada beberapa staff dan melakukan studi pustaka. Sisem Laporan Data Penduduk ini menggunakan metode waterfall sebagai Metode Perangkat Lunak dengan tahap awal yaitu Analisa Kebutuhan Perangkat lunak dan tahap akhir yaitu Desain Sistem. Dalam sistem ini pengguna dapat dengan mudah mencari data, memasukkan dan menyimpan data dengan keamanan yang terjamin, mencetak surat dengan cepat dan menghasilkan laporan dengan hasil yang akurat. Perancangan Sistem Laporan Data Penduduk ini merupakan solusi yang tepat untuk memecahkan permasalahan-permasalahan yang ada pada Kantor Desa Rengasdengklok Selatan Karawang. Dengan sistem ini, kinerja pelayanan akan lebih cepat, mudah dan rapih dibandingkan dengan sistem yang ada sebelumnya.

Unduhan

 

REFERENSI

DAFTAR PUSTAKA

Aditiyawarman, D. (2016). Implementasi Problem Based Learning. Jurnal Informatika, 3(September), 277–289.

Bayu, A., dan Yanto, H. (2018). Sistem Informasi E-Recruitment Karyawan Berbasis Web. Jurnal Teknologi Informatika, 4(2), 1–6.

Erawati, W. (2019). Perancangan Sistem Informasi Penjualan Dengan Pendekatan Metode Waterfall. 3(1), 1–8. https://doi.org/10.30865/mib.v3i1.987.

Fathansyah. (2018). Basis Data. Bandung: Informatika Bandung.

Ginting, R., dan Suryadi, L. (2018). Rancangan Sistem Informasi Administrasi dengan Metodologi Berorientasi Obyek. Jurnal Idealis, 213–218.

Hayat, E. A., Retnadi, E., dan Gunadhi, E. (2016). Perancangan Sistem Informasi Kependudukan Berbasis WEB. Jurnal Algoritma, 11.

Ibrahim, Rifai, dan Oktariana, A. (2016). Rancang Bangun Aplikasi Pencatatan Data Kependudukan. Jurnal Sistem Informasi, 8(1), 947–957.

John, M., dan Grudnitski, G. (2015). Keywords : System , Population , Kebonsari. 4(2), 21–26.

Kristanto, A. (2018). Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya. Yogyakarta: Gava Media.

Martiana, T. (2016). Analisis Perancangan Sistem Informasi Pendaftaran Mahasiswa Baru STMIK Jakarta STI & K Berbasis WEB. Jurnal Ilmiah Komputasi, 15, 49–57.

Muhammad, T., dan Nurfitriani, M. (2019). Rancang Bangun Media Pembelajaran Bahasa Inggris Berbasis Android Dengan Menggunakan Teknologi Augmented Reality. Jurnal Infotech, 5, 1–7.

Puspita, D., Muslim, B., dan Aminah, S. (2019). Aplikasi Pengelolaan Data Penduduk dengan Pemprograman PHP. Jurnal Betrik, 16(1), 7–17.

Rahayu, S. (2019). Rancang Bangun Aplikasi Sistem Pengolahan Data. 5(1), 1–11.

Ratna, S. (2017). Pengolahan Dan Pengarsipan Data Pada Jurnal Ilmiah Fakultas Teknik “ Technologia .” 9(4), 297–305.

Setiawan, H. (2019). Aplikasi Absensi Dosen dengan Java dan Smartphone sebagai Barcode Reader.

Sukamto, Rosa, A., dan M, Shalahuddin. (2016). Rekayasa Perangkat Lunak. Bandung: Informatika Bandung.

Susanti, M. (2016). Perancangan Sistem Informasi Akademik Berbasis WEB pada SMK Pasar Minggu Jakarta. Jurnal Informatika, (1), 91–99.

Trimahardhika, R., dan Sutinah, E. (2017). Development Dalam Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan. Jurnal Informatika, Vol.4 No.2(2), 250. Retrieved from http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ji/article/view/2226.