Perancangan Sistem Informasi Pembayaran Komisi Telesales Pada MNC Shop Indonesia

research
  • 07 Jul
  • 2023

Perancangan Sistem Informasi Pembayaran Komisi Telesales Pada MNC Shop Indonesia

MNC SHOP ini sebagai sebuah usaha dibidang penjualan dan telesales online yang bergabung dengan salah satu perusahaan ternama di indonesia yaitu MNC SHOP. Hal ini di maksudkan untuk memudahkan perhitungan pembagian bonus telesales. Dikarenakan antara telesales dan spv telesales dengan mudah menghitung bonus penjualan. Sistem ini menggunakan sistem online agar mempermudahkan bagi telesales dan spv telesales menghitung hasil penjualan dan bonus. Dengan perkembangan internet di Indonesia sekarang ini, memungkinkan untuk melakukan informasi  secara online melalui internet. Perancangan sistem informasi merupakan solusi yang tepat di era digital seperti ini. Dengan perancangan sistem informasi pembayaran komisi telesales ini diharapkan jalannya kegiatan kerja menjadi lebih efektif dan efisien serta dapat meningkatkan kesejateraan karyawan.

Unduhan

  • BAB V.pdf

    BAB V Penutup

    •   diunduh 62x | Ukuran 13 KB
  • Bab III.pdf

    BAB III Analisis Sistem Berjalan

    •   diunduh 76x | Ukuran 272 KB
  • Daftar Pustaka.pdf

    Daftar Pustaka

    •   diunduh 68x | Ukuran 5 KB
  • Cover.pdf

    Lembar Judul

    •   diunduh 35x | Ukuran 25 KB
  • LEMBAR KONSULTASI BIMBINGAN SKRIPSI PAK BIBIT.pdf

    Lembar Konsultasi Tugas Akhir

    •   diunduh 56x | Ukuran 48 KB

 

  • Daftar Isi.pdf

    Daftar Isi

    •   diunduh 50x | Ukuran 195,115
  • Abtraksi.pdf

    Abstrak

    •   diunduh 46x | Ukuran 87,788
  • BAB I.pdf

    Bab 1 Pendahuluan

    •   diunduh 55x | Ukuran 143,692
  • Bab IV.pdf

    BAB IV Perancangan Sistem Usulan

    •   diunduh 57x | Ukuran 1,010,624
  • BAB II.pdf

    Bab II Landasan Teori

    •   diunduh 75x | Ukuran 203,525

REFERENSI

Al-Bahra Bin Ladjamudin. 2013. Analisis dan Desain Sistem Informasi. Graha Ilmu. Yogyakarta.       

Andi, Madcoms. 2010, Adobe Dreamweaver CS5 dengan Pemrograman PHP-MySQL. Penerbit. CV Andi Offset.

S., Rosa dan Shalahuddin, M. 2013. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur Dan Berorientasi Objek. Informatika.Bandung.

A.S. Rosa dan M.Shalahuddin. 2014. Modul Pembelajaran rekayasa perangkat     lunak (terstruktur dan Berorientasi objek), Bandung: MODULA.

Jogiyanto. 2009. Sistem Teknologi Informasi. Andi.Yogyakarta.

Mesran, 2009, Visual Basic , Jakarta , PT. Mitra Wacana Media.

Rosa AS dan M.Shalahuddin. 2015. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur Dan Berorientasi Objek. Bandung : INFORMATIKA.

Sutabri, Tata. 2012. Konsep Sistem Informasi. Andi: Yogyakarta