PERANCANGAN WEBSITE E-COMMERCE PADA TOKO HANNASA HIJAB

research
  • 23 Nov
  • 2018

PERANCANGAN WEBSITE E-COMMERCE PADA TOKO HANNASA HIJAB

ABSTRAK


                                        

Perkembangan teknologi yang semakin modern saat ini, segala informasi dapat diperoleh dengan mudah. Banyak pegusaha yang menggunakan internet untuk mengembangkan usaha mereka. Mereka memanfaatkan website dalam mengembangkan usahanya terutama situs penjualan atau e-commerce. Toko Hannasa Hijab adalah toko yang menjual pakaian hijab dan aksesoris hijab. Toko Hannasa Hijab merupakan salah satu usaha penjualan yang perlu dibuatkan toko online atau e-commerce, agar lebih memudahkan penjual dan pembeli dalam melakukan transaksi. Maksud dan tujuan dalam pembuatan Tugas Akhir ini yaitu untuk memanfaatkan teknologi internet sebagai media penjualan online agar lebih efektif dalam melakukan promosi penjualan. Rancangan pembuatan website E-Commerce pada Toko Hannasa Hijab ini menggunakan software Adobe Dreamwever CS5.5, Xampp, Adobe Photoshop CS6 serta menggunakan metode pengujian web Black-Box Testing. Pembuatan website meliputi perancangan website, perancangan database, perancangan penggunaan program secara umum serta rancangan struktur navigasi untuk memudahkan dalam pembuatan program. Dengan adanya perancangan toko online ini diharapkan dapat memberikan solusi yang tepat dan dapat memberikan manfaat bagi pemilik Toko Hannasa Hijab dalam memasarkan produknya dan meningkatkan jumlah penjualan produk.

Unduhan

  • 16_ok_BAB IV.pdf

    TA Novita Sari_16_ok_BAB IV.pdf

    •   diunduh 115x | Ukuran 119 KB
  • 12_ok_Daftar Lampiran.pdf

    TA Novita Sari_12_ok_Daftar Lampiran.pdf

    •   diunduh 125x | Ukuran 116 KB
  • 14_ok_BAB II.pdf

    TA Novita Sari_14_ok_BAB II.pdf

    •   diunduh 124x | Ukuran 687 KB
  • 10_ok_Daftar Gambar.pdf

    TA Novita Sari_10_ok_Daftar Gambar.pdf

    •   diunduh 98x | Ukuran 120 KB
  • 17_ok_DAFTAR PUSTAKA.pdf

    TA Novita Sari_17_ok_DAFTAR PUSTAKA.pdf

    •   diunduh 121x | Ukuran 164 KB
  • 11_ok_Daftar Tabel.pdf

    TA Novita Sari_11_ok_Daftar Tabel.pdf

    •   diunduh 99x | Ukuran 114 KB
  • 15_ok_BAB III.pdf

    TA Novita Sari_15_ok_BAB III.pdf

    •   diunduh 130x | Ukuran 442 KB
  • 3_ok_Lembar Pernyataan Persetujuan Publikasi.pdf

    TA Novita Sari_3_ok_Lembar Pernyataan Persetujuan Publikasi.pdf

    •   diunduh 120x | Ukuran 413 KB
  • 1_ok_Cover.pdf

    TA Novita Sari_1_ok_Cover.pdf

    •   diunduh 117x | Ukuran 20 KB
  • 9_ok_Daftar Simbol.pdf

    TA Novita Sari_9_ok_Daftar Simbol.pdf

    •   diunduh 116x | Ukuran 114 KB

 

REFERENSI

DAFTAR PUSTAKA

 


Arief, M. Rudyanto. 2011. Pemrograman Web Dinamis Menggunakan PHP & MySQL. Yogyakarta: ANDI.


A. S, Rosa dan M. Shalahuddin. 2015. Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur dan Berorientasi Objek. Bandung: Informatika.


Binanto, Iwan. 2010. Multimedia Digital-Dasar Teori dan Pengembangannya. Yogyakarta: ANDI.


Buana, I Komang Setia. 2014. Jago Pemrograman PHP. Jakarta Timur: Dunia Komputer.


Fathansyah. 2012. Basis Data. Bandung: Informatika.


Fatta,Hanif Al. 2007. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi untuk Keunggulan Bersaing Perusahaan dan Organisasi Modern. Yogyakarta: ANDI


Fieyadie. 2007. Belajar Sendiri Pemrograman Database Menggunakan FoxPro 9.0. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.


Hidayat, Taufik. 2008. Toko Online dengan OS Commerce. Media Kita.


Kusrini. 2007. Strategi Perancangan dan Pengelolaan Basis Data. Yogyakarta: ANDI.    


Oktavian, Diar Puji. 2010. Menjadi Programmer Jempolan Menggunakan PHP. Yogyakarta: MediaKom.


Paryati  dan Yosef Murya Kusuma Ardhana. 2008. Sistem Informasi. Yogyakarta: Ardana Media.


Shalahuddin, M dan Rosa A.S. 2010. Java di Web. Bandung: Informatika.


Sya’ban, Wahyu. 2010. Build Your XML Tempelate. Yogyakarta: ANDI.


Wahana Komputer. 2011. Adobe Dreamweaver CS5 untuk Beragam Desain Website Interaktif. Yogyakarta: ANDI.


Waloeya, Yohan Jati. 2013. Hebat Mengedit dengan Adobe Photoshop CS6. Yogyakarta: ANDI.


Yuhefizar. 2008. 10 Jam Menguasai Internet Teknologi dan Aplikasinya. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.