ANALISIS RESEPSI GEN Z PADA KONTEN VIRAL AKUN @AENJEAYEUH DI MEDIA SOSIAL TIKTOK

research
  • 22 Oct
  • 2024

ANALISIS RESEPSI GEN Z PADA KONTEN VIRAL AKUN @AENJEAYEUH DI MEDIA SOSIAL TIKTOK

Tiktok adalah aplikasi yang sedang digemari saat ini. Pengguna dapat membuat, mengedit, dan berbagi klip video singkat dengan filter dan iringan musik di tiktok. Sejumlah besar konten tiktok menampilkan tarian dan pakaian erotis dengan gerakan yang tidak pantas, bahkan hingga dijadikan sebuah tren. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan konten video viral pada akun @aenjeayeuh membentuk resepsi pada Gen Z. Teori yang digunakan adalah teori resepsi dari Stuart Hall yaitu model encodingdecoding. Terdapat tiga hipotesis untuk memaknai isi media yaitu: dominant
hegemonic reading, negotiated reading, oppositional reading. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan pengumpulan data berupa observasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa para informan memiliki perbedaan
penerimaan dari isi konten yang diunggah oleh akun @aenjeayeuh. pada informan ke 1 dan 2 tergolong dalam posisi oppositional position, sedangkan pada informan ke 3,4 dan 5 termasuk dalam posisi dominant-hegemonic.

Unduhan

 

REFERENSI

Cakaplah.com. (2023). 13 Fitur TikTok Terbaru yang Wajib Dicoba. Diakses pada 05
Juni 2024, dari https://www.cakaplah.com/artikel/tekno-dansains/13619/2023/10/11/13-fitur-tiktok-terbaru-yang-wajibdicoba#sthash.T6YWmGEV.4HYRRKn0.dpbs
Claretta, D., Fauziah, A., Hikmah, A. N., & Aziizah, N. B. (2022). Analisis Resepsi
Mahasiswa Tentang Konten Dalam Akun Tiktok@ rizkyrn_. Jurnal Socia
Logica, 1(2), 52-60.
Eraspace. (2024). Hasil Studi Ungkap Gen Z Jadi yang Terbanyak Gunakan Internet.
Diakses pada 05 Juni 2024, dari https://eraspace.com/artikel/post/hasil-studiungkap-gen-z-jadi-yang-terbanyak-gunakan-internet
Eraspace. (2024). Survei Meta Ungkap Minat & Perilaku Khas Gen Z di Media Sosial.
Diakses pada 05 Juni 2024, dari https://eraspace.com/artikel/post/survei-metaungkap-minat-perilaku-khas-gen-z-di-media-sosial
KHASANAH, N. B. RESEPSI PENONTON TERHADAP TAYANGAN “RUMAH
UYA” DI TRANS 7 SKRIPSI.
Liliweri, A. (2017). Komunikasi antar personal. Prenada Media.
Macharani, A. P., & Arviani, H. (2023). Analisis Resepsi Karyawan Jakarta Terhadap
Konten Media Sosial Instagram Kopi Tuku (Studi Kasus: Konten Media Sosial
Instagram Kopi Tuku). Innovative: Journal Of Social Science Research, 3(4),
8835-8846.
Mahardika, R. A. D., & Aji, G. G. (2023). ANALISIS RESEPSI GENERASI Z
TERHADAP KONTEN BERBAGI PADA AKUN TIKTOK@
IBEN_MA. The Commercium, 7(2), 162-168.
Pratiwi, F. S. (2023). Survei: Gen Z Lebih Lama Main Medsos dari Generasi Lain.
Diakses pada 05 Juni 2024, dari https://dataindonesia.id/internet/detail/surveigen-z-lebih-lama-main-medsos-dari-generasi-lain
Putri, F. A. (2023). Analisis Resepsi Konten Pada Akun TikTok@ vmuliana Terhadap
Kebutuhan Informasi Akan Career Preparation. Medium, 11(02), 50-63.
Rizaty, M. R. (2024). 8 Negara Pengguna Tiktok Terbesar di Dunia pada Januari 2024,
Ada Indonesia. Diakses pada 05 Juni 2024, dari
https://dataindonesia.id/internet/detail/8-negara-pengguna-tiktok-terbesar-didunia-pada-januari-2024-ada-indonesia
Sinaga, Hana. (2021). Biodata Saputri Asigen Lengkap Umur dan Agama, Selebgram
Asal Bali yang Fashionable Abis. Diakses pada 05 Juni 2024 , dari
58
https://kuyou.id/homepage/read/22819/biodata-saputri-asigen-lengkap-umurdan-agama-selebgram-asal-bali-yang-fashionable-abis
WebAdminG3TI. (2023). TikToker: Profesi Kekinian yang Menjanjikan. Diakses pad
06 Juni 2024, dari https://geti.id/tiktoker-profesi-kekinian-yang-menjanjikan/
Widyanggari, E. N. (2021). Analisis Resepsi Penggunaan Media Sosial Untuk
Pengambilan Keputusan Pada Kampanye New Normal. Jurnal Komunikasi
dan Budaya, 2(2), 249-259.
Winarso, Bambang. (2021). Apa Itu TikTok dan Apa Saja Fitur-fiturnya?. Diakses pada
06 Juni 2024, dari https://dailysocial.id/amp/post/apa-itu-tiktok#google_vignette
Hall, S. (. (1997). Repesentation : Cultural represenentations and signifying practices.
Sage Publications, Inc ; Open University Press