PERANCANGAN IKLAN BURGER BANGOR “ MAU TRAKTIR BURGER MURAH DENGAN RASA YANG ENAK , BURGER BANGOR JAGONYA “

research
  • 21 Oct
  • 2024

PERANCANGAN IKLAN BURGER BANGOR “ MAU TRAKTIR BURGER MURAH DENGAN RASA YANG ENAK , BURGER BANGOR JAGONYA “

usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) merupakan pelaku bisnis yang bergerak pada berbagai bidang usaha. Y ang menyentuh kepentingan masyarakat. Kemunculan sektor Usaha Mikro, Kecil, Menengah (UMKM) membawa pengaruh positif pada perekonomian. Usaha mikro, usaha kecil merupakan usaha informal yang mulai dimunculkan dengan melihat peluang yang ada sekitar.

Saat pandemi covid-19 melanda Indonesia hampir semua UMKM terkena dampaknya. Pada Aapril 2020, survei peningkatan komunitas usaha mikro, kecil dan menegah menunjukan kemungkingan akan bangkrut Pandemi Covid-19 telah mengubah peta perilaku konsumen dan persaingan usaha, dan para pelaku usaha perlu mengantisipasi perilaku tersebut tersebut akibat pembatasan aktivitas. Konsumen memanfaatkan teknologi digital untuk melakukan lebih banyak hal dirumah. Dengan demikian, para pelaku usaha. termasuk usaha kecil, menengah, dan mikro perlu berinovasi dalam barang dan jasa sesuai permintaan pasar, serta mampu mengikuti perkembangan digital untuk memasarkan produk. Mereka juga dapat mengembangkan berbagai ide bisnis baru yang juga membantu mengatasi masalah sosial ekonomi di masyarakat akibat dampak pandemi.
Digital untuk melakukan lebih banyak hal di rumah . Dengan demikian, para pelaku usaha, termasuk usaha kecil, menengah, dan mikro perlu berinovasi dalam memproduksi barang dan jasa sesuai permintaan pasar, serta mampu mengkuti perkembangan digital untuk memasarkan produk. Mereka juga dapat mengembangkan bebagai ide bisnis baru yang juga membantu mengatasi masalah sosial ekonomi di masyarakat akibat dampak pandemi.
Salah satu media pemasaran digital yang paling umum digunakan adalah Google Business. Google Business adalah aplikasi gratis yang membantu UKM menemukan bisnis di berbagai produk google, termasuk peta dan pencarian. Jika UMKM menjalankan bisnis yang melayani pelanggan di area cakupan tertentu, Google Bisnis dapat membantu orang lain menemukan bisnis UMKM. (Ridwan, 2019) media lain yang biasa digunakan dalam pemasaran digital adalah media sosial, termasuk Instagram. Instagram memiliki fitur akun bisnis yang memudahkan pebisnis untuk membuat untuk membuat profil bisnis di Instagram dan menggunakan media sosial untuk mengoptimalkan aktivitas bisnisnya. Dengan fitur ini, perusahaan dari semua ukuran dapat menampilkan profil bisnis mereka, mendapatkan wawasan dari pengikut , dan posting, mempromosikan posting mereka dan mendorong tujuan bisnis mereka.

 

 

 

REFERENSI

Hamburger atau yang sering di sebut burger makanan sejenis roti yang bentuk nya bundar yang diiris dua, dan di tengahnya diisi dengan patty yang biasanya diambil dari daging, kemudian sayur-sayuran berupa selada, tomat dan bawang bombai. untuk daging atau patty nya bisa dipanggang agar matang sebelum di hias atau diisi dengan saus seperti mayones, saus tomat dan sambal, serta moster. Beberapa varian hamburger juga dilengkapi dengan keju dan asinan. Hamburger merupakan makanan siap saji yang populer di Amerika Serikat.

Banyak orang keliru dan mengira bahwa nama Hamburger berasal dari kata “Ham”, tetapi sebenarnya namanya berasal dari kota Hamburg di Jerman. Banyak yang mengartikan kata “ham” yang dalam bahasa Inggris berarti daging babi memiliki bunyi yang hampir serupa dengan Hamburger namun faktanya makanan ini tidak mengandung ham ada juga di berbagai negara makanan ini memakai ham.