ABSTRAK
Akmal Rizieq Fauzi (44232271), “Komunikasi Interpersonal Dalam Permainan Game Mobile Legends Untuk Menciptakan Kekompakan Tim WB Esports”” Periode April – Juni 2024.
Permasalahan yang akan dibahas dalam penelitian ini yaitu “Bagaimana komunikasi interpersonal untuk menciptakan kekompakan dalam tim WB Esports”, tujuan dari penelitian ini adalah “Untuk mengetahui komunikasi interpersonal untuk menciptakan kekompakkan dalam tim WB Esports.”. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dimana metode penelitian yang berlandaskan pada filsafat postpositivisme, yang digunakan untuk meneliti pada kondisi obyek yang alamiah, dengan objek penelitian adalah komunikasi interpersonal dalam permainan game Mobile Legends untuk menciptakan kekompakan tim WB Esports. Penelitian ini menggunakan Teori Penetrasi Sosial yang sejalan dengan komunikasi interpersonal menurut Irwin Altman & Dalmas Taylor “Keterbukaan diri ini adalah cara utama berkembangnya hubungan yang dangkal menjadi hubungan yang lebih intim. Di sisi lain, keterbukaan diri dapat dengan mudah menimbulkan kritik terhadap seseorang”. Hasil penelitian ini bedasarkan 4 tahapan dari teori penetrasi sosial, dan 3 tahapan komunikasi interpersonal, masing-masing tahapan dikaitkan dengan hasil wawancara dari 2 informan tim WB Esports.
Jurnal
Skripsi
DAFTAR PUSTAKA
Hardani, Andriani, H., Usiawaty, J., Utami, E. F., Istiqomah, R. R., Fardani, R. A., . . . Auliya, N. H. (2020). Penelitian Kualitatif & Kuantitatif. Yogyakarta: Pustaka Ilmu Group.
Niam, M. F., Rumahlewang, E., Umiyati, H., Dewi, N. S., Atiningsih, S., Haryati, T., . . . Wajdi, F. (2024). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Widina Media Utama.
Ruliana, P., & Lestari, P. (2023). Teori Komunikasi. Depok: Rajawali Pers.
Si'in, S., Anwar, K., & Jamrizal. (2024). Perilaku Kelompok Dalam Organisasi. ALADALAH: Jurnal Politik, Sosial, Hukum dan Humaniora, 10-17.
DARWIN, N. (2023). Komunikasi Interpersonal Pemain Game Pubg Mobile Dalam Meningkatkan Strategi Permainan Di Deoxys E-Sports. TRILOGI : Jurnal Penelitian Ilmu Sosial Dan Eksakta, 3(2), 141–150.
Hamdani, A. I. (2024). Gaya Komunikasi Komunitas BRIC Esports dalam Upaya Meningkatkan Efektivitas Strategi Dalam Bermain Mobile Legends. JKOMDIS : Jurnal Ilmu Komunikasi Dan Media Sosial, 4(1), 172–178.
Lukman, A., Akuntansi, J., Ekonomi, F., Bisnis, D., Palangka, U., Kampus, R., Jalan, U., Timang, H., Raya, P., & Tengah, K. (2024). Komunikasi Interpersonal Terhadap Hubungan Jarak Jauh pada Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata. Balance: Media Informasi Akuntansi Dan Keuangan, 16(1), 2829–1581.
Manalu, A., & Mesra, M. (2019). Analisis Analisis Produk Kerajinan Lampu Hias Dari Batok Kelapa Pada Perajin Wak Jek Art (Wja) Di Medan Ditinjau Dari Bentuk. Gorga : Jurnal Seni Rupa, 8(1), 267.
Muhammad Hasyim. (2024). Penerapan Social Penetration Theory Dalam Kehidupan Sehari-Hari. Journal of Dialogos, 1(2), 28–33.
Muhammad Rezeki, Siswanto Rawali, & Muhammad Muthahari Ramadhani. (2022).
Motivasi Dan Perilaku Komunikasi Interpersonal Pecandu Game Online Mobile Legends: Bang Bang Di Kota Banjarmasin. KAGANGA KOMUNIKA: Journal of Communication Science, 3(2), 148–158.
Riskuna, R. (2024). Studi Analisis Pengaruh Game Online Terhadap Minat Belajar Siswa. Jurnal Pendidiakan Nusantara, 9(1), 46–60.
Satria, D. P., Nabila, H., Maulidia, M., & Rasel, M. J. (2021). Perilaku Komunikasi Interpersonal Pemain Game Online “Mobile Legends” di Lingkungan Keluarga. PARAHITA : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 41–47.
Yaumi Ramdhani, & Ufran. (2024). Teknik Pencegahan Kejahatan Cyberbullying Dalam Game Online Berbasis Multiplayer Online Battle Arena (Moba). Iuris Notitia : Jurnal Ilmu Hukum, 2(1), 01–08.