KLASIFIKASI KEBERHASILAN PENJUALAN ONLINE DI KOTA TANGERANG SELATAN MENGGUNAKAN METODE K-NEAREST NEIGHBOR DAN NAIVE BAYES

research
  • 17 Oct
  • 2024

KLASIFIKASI KEBERHASILAN PENJUALAN ONLINE DI KOTA TANGERANG SELATAN MENGGUNAKAN METODE K-NEAREST NEIGHBOR DAN NAIVE BAYES

ABSTRAK

 

 

Muhammad Dava Raihan Fajar (19231717), Keberhasilan Penjualan Online di Kota Tangerang Selatan Menggunakan Metode K-Nearest Neighbor dan Naïve Bayes

 

 

Dilihat di salah satu jurnal yang didapatkan dari BPS bahwa UMKM indonesia telah tembus menjadi 64,2 juta pelaku usaha yang merupakan total keseluruhan di Indonesia. Seiring sejalan dengan datangnya pandemik covid-19 di Indonesia mempunyai pengaruh yang begitu kuat terpukulnya pelaku usaha UMKM Dari 120 warga yang memiliki Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) ada 108 pelaku usah yang sudah mendapat nya melebihi modal awal saat mendirikan usaha. Class Precision pred omset 25.00%, pred iya 100.00%, pred tidak 60.00% sedangkan untuk Class Recall true omset 100.00%, true iya 89.81%, true tidak 100.00%. hasil Accuracy yang di hasilkan dari Metode Naive Bayes sebesar 90.91%.untuk hasil ini menunjukan bahwa hasil Metode Naive Bayes lebih besar di bandingkan Metode K-Nearest Neighbor Menghitung menggunakan aplikasi Rapid Miner untuk metode K-Nearest Neighbor menghasilkan akursi 89.26% dan untuk metode Naive Bayes menghasikan akurasi 90.91%. di simpulkan bahwa 90% dari pelaku usaha ini sudah berhasil berjualan online di media sosial atau e-commerce. Ini membutikan hasil akurasi metode Naive Bayes lebih besar di bandingkan metode K-Nearest Neighbor.

 

 

Kata Kunci : Akurasi Metode Naïve Bayaer Lebih Besar Di Bandingkan Metode K-Nearest Neighbor

Unduhan

 

  • COPER SKRIPSI..pdf

    COVER SKRIPSI

    •   diunduh 12x | Ukuran 205,490

REFERENSI

DAFTAR PUSTAKA

 

Alfani W.P.R., A., Rozi, F., & Sukmana, F. (2021). Prediksi Penjualan Produk Unilever Menggunakan Metode K-Nearest Neighbor. JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian Dan Pembelajaran Informatika), 6(1), 155– 160. https://doi.org/10.29100/jipi.v6i1.1910

Arimi, I., Purwaningsih, R., & Rosyada, Z. F. (2022). Abstrak. 1–13. BAGUS HARDIYANTO 2020. (n.d.). PREDIKSI PENJUALAN SEPATU

MENGGUNAKAN METODE K-NEAREST NEIGHBOR _

Hardiyanto _ JoEICT (Journal of Education And ICT).pdf.

Hasanah, N., & Sibyan, H. (2021). Analisis Tingkat Keberhasilan Website E-Commerce UKM Gondoarum dengan Model DeLone Dan McLean. Jurnal Ilmu Komputer Dan Bisnis, 12(1), 242–247. https://doi.org/10.47927/jikb.v12i1.110

Indahningrum, R. putri, & lia dwi jayanti. (2020). No 主観的健康感を中心とした在宅高齢者における 健康関連指標に関する共分散構造分析Title.                  2507(1),               1–9.               http://journal.um- surabaya.ac.id/index.php/JKM/article/view/2203

Lukmanul Hakim, I. (2020). Implementasi Pendidikan Jasmani Dalam Pembelajaran Daring Di Sekolah Menengah Atas Negeri 16 Bandung. Repository UPI, Ivan Lukmanul Hakim, 3, 35–45. http://repository.upi.edu/58184/6/S_JKR_1505964_Chapter3.pdf

Manalu, E., Sianturi, F. A., & Manalu, M. R. (2021). Penerapan Algoritma Naive Bayes Untuk Memprediksi Jumlah Produksi Barang Berdasarkan Data Persediaan dan Jumlah Pemesanan Pada CV. Papadan Mama Pastries. Jurnal Mantik Penusa, 1(2), 16–21.

Panjaitan, C. H. P., Pangaribuan, L. J., & Cahyadi, C. I. (2022). Analisis Metode K-Nearest Neighbor Menggunakan Rapid Miner untuk Sistem Rekomendasi Tempat Wisata Labuan Bajo. Remik, 6(3), 534– 541. https://doi.org/10.33395/remik.v6i3.11701

Rizki Firmansyah.S.Kom. (2023). Skripsi,Sistem Informasi Penjualan. 2, 232–237.

S, I. W., Triloka, J., & Badri, R. E. (2023). Prediksi Potensi Penjualan Leopard Gecko Pada Snowy Gecko Farm Menggunakan Kajian Algoritma K-NN dan Naïve Bayes. Seminar Nasional Hasil

 

 

 

 

 

Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat 2023, 1(Leopard Gecko), 208–217.

Sugiyono. (2020). Penerbit Pustaka Ramadhan, Bandung. Analisis Data Kualitatif, 180. https://core.ac.uk/download/pdf/228075212.pdf

Syahbiddin, R. D., & Mailangkay, A. B. L. (2021). Analisis Data Risiko Nasabah Pada Business Control (Bc) Tools Menggunakan Rapid Miner. Prosiding Seminar Nasional, 1(1), 178–189.

Teruna, D., & Ardiansyah, T. (2021). Analisis Penjualan Produk Online UMKM melalui Marketplace dan E-Commerce dengan Pendekatan Binary Logistic Regression. Jurnal Pendidikan Dan Kewirausahaan, 10(1), 204–220. https://doi.org/10.47668/pkwu.v10i1.281

Thalha Alhamid dan Budur Anufia. (2020). Jurnal Sains Dan Seni ITS, 6(1),                                                                                                     51–66.

http://repositorio.unan.edu.ni/2986/1/5624.pdf%0Ahttp://fiskal.keme

nkeu.go.id/ejournal%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.cirp.2016.06.001

%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.powtec.2016.12.055%0Ahttps://doi.

org/10.1016/j.ijfatigue.2019.02.006%0Ahttps://doi.org/10.1