ABSTRAK
Luthfi Gibran (51190030) Mekanisme Kerja Housekeeping Terkait Peningkatan Kualitas Pelayanan Hotel Grand Serela Yogyakarta
Mekanisme kerja di departemen housekeeping dapat membantu para staff dan training dalam proses menjalankan tanggung jawab secara sistematis. Mekanisme ini membantu departemen housekeeping, baik itu room attendant, gardener, dan public area untuk memberikan kualitas pelayanan terbaik. Pelayanan penginapan mengharuskan adanya keramahan, daya tarik dan pelayanan yang baik bagi tamu.. Ruang lingkup yang dibahas berisi penjelasan tentang mekanisme departemen housekeeping yang berkaitan dengan peningkatan kualitas di Hotel Grand Serela Yogyakarta. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui mekanisme beserta bentuk- bentuknya dan mengetahui solusi terbaik yang dapat hotel Grand Serela Yogyakarta berikan atas kurangnya staff operasional dan kurangnya peralatan penunjang. Penulis memakai metode deskriptif kualitatif dalam menyusun tugas akhir dengan instrumen penelitian observasi, studi pustaka, wawancara dan observasi penulis ketika melakukan on the job training. Hasil penelitian menunjukan bahwa mekanisme yang ada perlu dilakukan secara konsisten dan perlu di evaluasi berkala serta menjalankan program yang telah ditetapkan untuk memberikan pelayanan yang selalu prima untuk tamu yang datang.
Kata kunci : mekanisme housekeeping, kualitas pelayanan
Surat Pernyataan Keaslian Tugas Akhir
Persetujuan dan Pengesahan Tugas Akhir
BAB III METODE PENELITIAN
Lembar Konsultasi Tugas Akhir
Surat Pernyataan Publikasi Karya Ilmiah
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
BAB II LANDASAN TEORI
Daftar Riwayat Hidup
BAB I PENDAHULUAN
Adlini, M. N. (2022). Metode Penelitian Kualitatif Studi Pustaka. (1, Ed.) Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(https://doi.org/10.33487/edumaspul.v6i1.3394).
Bernadain D polii, B. I. (2017). Manajemen Tata Graha dan Binatu 1. Sulawesi Utara: Polimdo Press.
Bet El Silisna Lagarense, J. J. (2022). Sirkulasi Linen Room Dalam Sistem Kerja Housekeeping. Jurnal Hospitaliti dan Pariwisata, 2.
eureka. (n.d.).
Faisal, A. A. (2021). Peran Room Attendant Supervisor Terhadap. Jurnal Real Riset(ISSN : 2685-1024, eISSN : 2774-7263). doi:10.47647/jrr
Firdiansyah, M. S. (2015). Manajemen Pengelolaan Wahana Rekreasi Olahraga Di Wisata Water Blaster Semarang Tahun 2013. Journal of Physical Education, Sport,, 2, 4.
Fristi Bellia Annishia, R. (2020). Evaluasi Penerapan Standar Operasional Prosedur Housekeeping Department Dalam Penyediaan Bath Towel di The Acacia Hotel Jakarta. Journal FAME, 3(e-ISSN : 2623-0488).
Gema Akbar Putra Shamdika, u. s. (2021). Penerapan Standar Operasional Prosedur Laundry. e-Proceeding of Applied Science, 7(ISSN : 2442-5826), 5.
Hendry M.E. Kumaat, S. M. (2019). Prosedur Pembersihan Public Area. Manado: Ristedikti.
Isdarmanto, S. M. (2018). Buku Ajar Hotel Introduction. Yogyakarta: Sekolah Tinggi Pariwisata Ambarrukmo Yogyakarta.
Istiatin, E. N. (2017). PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN. Jurnal Paradigma, 13(ISSN : 1693-0827).
Pradiatiningtyas. (2017). Pengaruh Web Experience, Social Factor, Dan Ease Of Use Terhadap Penggunaan Reservasi Hotel Secara Online. Jurnal Khasanah Ilmu.
Prayetni, I. A. (2018). Kepuasan Kerja Karyawan Housekeeping Department. Jurnal Administrasi Bisnis, 6.
Putri, E. D. (2015). Peranan Housekeeping Dalam Meningkatkan Kenyamanan Tamu Di The Sahid Rich Yogyakarta. Jurnal Khasanah Ilmu, 6, 2.
S Kade, I. D. (2021). Pengantar Hotel Dan Restoran. Jawa Tengah: CV.EUREKA MEDIA AKSARA.
Sigiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Silaen, S. (2018). Metodologi Penelitian Sosial Untuk Penulisan Skripsi dan Tesis. Bandung: In Media.
Widiastini, N. M. (2017). Pengembangan Prosedur Operasional Standar (POS) Room Attendant Pada Mata Kuliah Tata Graha, Program Studi Perhotelan DIII. gautama, 1.
Wilson, J. (2022). Srategi Pengembangan Minat Kunjungan Wisatawan Lokal D. Jurnal Akomodasi Agung, 9(ISSN 2503- 2119).
Zaluchu, S. E. (2020, Januari). Srategi Penelitian Kualitatif Dan Kuantitatif Di Dalam Penelitian Agama. Evangelikal: Jurnal Teologi Injili dan Pembinaan Warga Jemaat, 4(2548-7558).