Alda Safira Kusuma (12190429), Perancangan Sistem Informasi Pengelolaan Stock Opname pada CV. Bengkel Idek Bantul, Yogyakarta.
Kemajuan teknologi yang semakin berkembang pastinya akan memudahkan kegiatan manusia pada saat ini. Perkembangan komputer salah satu yang menjadi sorotan karena dapat digunakan sebagai penunjang pekerjaan manusia. CV. Bengkel Idek membutuhkan sekali adanya suatu sistem informasi yang menunjang dan memudahkan bagi pengguna terkait. Oleh karena itu penulis mencoba membuat Tugas Akhir mengenai sistem stock opname di CV. Bengkel Idek yang hingga saat ini masih menggunakan metode manual.
Pada saat ini CV. Bengkel Idek berupa perusahaan yang berjalan dalam bidang sparepart mobil offroad dan overland. Sistem yang digunakan masih sangat manual yaitu, pencatatan barang menggunakan kartu stok, pencatatan nota penjualan, pembuatan laporan penjualan, dan laporan barang keluar masuk dimana hal tersebut dapat memungkinkan terjadi kesalahan pencatatan data, kurang akurat dan keterlambatan dalam pencarian data barang yang diperlukan maupun data penting lainnya.
Metode pengumpulan data yang digunakan penulis dalam membuat rancangan sistem menggunakan metode prototype. Dengan harapan penulisan ini dapat membantu memecahkan permasalahan dan memberi solusi yang terjadi pada CV. Bengkel Idek.
Kata Kunci : Perancangan Sistem Informasi Pengelolaan Stock Opname
Lembar Pernyataan Keasliann
Daftar Riwayat Hidup
Surat Keterangan OJT
Lembar Konsultasi
Kata Pengantar
Lembar persetujuan dan Pengesahan
Panduan Hak Cipta
Daftar Pustaka
Lembar Penyataan Persetujuan Publikaksi
Annisa, T. (2022, Februari 09). EKRUT MEDIA. Retrieved from https://www.ekrut.com/media/9-bahasa-pemrograman-yang-paling-banyak-dicari
FRIEYADIE. (2019, OKTOBER 05). Retrieved from FRIEYADIE: http://frieyadie.web.id/struktur-navigasi-pada-website/
Gusnandi. (2017, JULI 20). PENJUALAN MOTOR SECARA KREDIT PADA CV JAYA PERKASA MOTOR CIAMIS. 92.
Media, C. (2022, Maret 19). Creator Media. Retrieved from Creator Media: https://creatormedia.my.id/pengertian-php-menurut-para-ahli-dan-contohnya/
Reni Widyastuti1, W. I. (2020, September 02). RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI INVENTORY. PROSISKO Vol. 7 No. 2 September 2020, 101.
Silva, D. L. (2017, Juli 10). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN AKSESORIS BERBASIS WEB. 87.
YOGYAKARTA, U. (2013). MODUL PSBO. YOGYAKARTA: UBSI YOGYAKARTA.