STRATEGI DIVISI HUMAS POLSEK CIKARANG SELATAN DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK

research
  • 14 Dec
  • 2018

STRATEGI DIVISI HUMAS POLSEK CIKARANG SELATAN DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK

ABSTRAK

Pancratia Matahari Poetri (41150072), Strategi Divisi Humas Polsek Cikarang Selatan Dalam Meningkatkan Pelayanan Publik

Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) adalah salah satu lembaga yang berperan penting dalam memelihara keamanan dan ketertiban negara, namun selain itu Polri sebagai lembaga hukum yang bergerak melayani masyarakat tidak boleh mengabaikan kualitas pelayanan kepada publik yang juga merupakan implikasi dari fungsi aparatur negara yang bertujuan untuk mewujudkan kesejahteraan rakyat untuk itu penulis tertarik untuk melakukan riset di Polsek Cikarang Selatan untuk mencari tahu program Divisi Humas untuk dapat terus meningkatkan pelayanan publik.

Dalam penelitian ini, penulis menggunakan metode pengumpulan data kualitatif dengan metode deskriptif kualitatif sebagai metode analisis data yang di dapat, metode-metode tersebut merupakan metode yang relevan dan efektif untuk mendapatkan hasil penelitian yang akurat dan mendalam.

Sesuai dengan pokok bahasan dalam penelitian peran strategi Humas Polsek Cikarang Selatan dalam rangka meningkatkan pelayanan publik dilaksanakan dengan meningkatkan kualitas penyebaran informasi yang di implementasikan dengan memasang pamflet di depan pintu masuk ruang kepengurausan SKCK dengan tujuan meningkatkan transparansi biaya pelayanan yang dalam hal ini penulis ambil kesimpulan program tersebut merupakan program yang dilaksanakan sudah cukup baik.

Kata Kunci : Strategi Humas, Pelayanan Publik

Unduhan

  • File_9-Bab-I-Pendahuluan(1).pdf

    Bab-I-Pendahuluan

    •   diunduh 445x | Ukuran 1,897 KB
  • File_14 Daftar Riwayat Hidup.pdf

    STRATEGI DIVISI HUMAS POLSEK CIKARANG SELATAN DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK_File_14 Daftar Riwayat Hidup.pdf

    •   diunduh 151x | Ukuran 19 KB
  • File_5 Lembar Konnsultasi Tugas Akhir.pdf

    STRATEGI DIVISI HUMAS POLSEK CIKARANG SELATAN DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK_File_5 Lembar Konnsultasi Tugas Akhir.pdf

    •   diunduh 108x | Ukuran 513 KB
  • File_2 Lembar Pernyataan Keaslian Tugas Akhir.pdf

    STRATEGI DIVISI HUMAS POLSEK CIKARANG SELATAN DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK_File_2 Lembar Pernyataan Keaslian Tugas Akhir.pdf

    •   diunduh 122x | Ukuran 231 KB
  • File_1 Lembar Judul.pdf

    STRATEGI DIVISI HUMAS POLSEK CIKARANG SELATAN DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK_File_1 Lembar Judul.pdf

    •   diunduh 120x | Ukuran 26 KB
  • File_4 Lembar Persetujuan dan Pengesahan Tugas Akhir.pdf

    STRATEGI DIVISI HUMAS POLSEK CIKARANG SELATAN DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK_File_4 Lembar Persetujuan dan Pengesahan Tugas Akhir.pdf

    •   diunduh 123x | Ukuran 229 KB
  • File_3 Lembar Persetujuan Publikasi Karya Ilmiah.pdf

    STRATEGI DIVISI HUMAS POLSEK CIKARANG SELATAN DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK_File_3 Lembar Persetujuan Publikasi Karya Ilmiah.pdf

    •   diunduh 139x | Ukuran 238 KB
  • File_15 Surat Keterangan Riset.pdf

    STRATEGI DIVISI HUMAS POLSEK CIKARANG SELATAN DALAM MENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK_File_15 Surat Keterangan Riset.pdf

    •   diunduh 220x | Ukuran 236 KB

 

REFERENSI

40

DAFTAR PUSTAKA

Ardianto, Elvinaro. 2014 HandBook Of Public Relations. Bandung: Simbiosa Rekatama Media.

Dayanti, Liestianingsih Dwi. 2014. Hubungan Masyarakat. Jakarta: Universitas Terbuka.

Dewi, Y. R. (2014). Strategi humas dinas perhubungan darat dki jakarta dalam mengatasi kemacetan lalu-lintas di ibukota, XIII(4).

Ibrahim. 2015. Metodelogi Penelitian Kualitatif. Pontianak: Perpustakaan Nasional.

Komarudin. 2014. Reformasi Birokrasi Dan Pelayanan publik. Jakarta: Genesindo.

Komunikasi, J., Trisnawati, A., Syarah, M. M., Komunikasi, A., Sarana, B., & Timur, J. (2017). Strategi Humas Politeknik Negeri Jakarta Dalam Penerimaan Mahasiswa Baru, VIII(September), 90–96.

Mukarom, Zaenal, dan Laksana Muhibudin. 2015. Manajemen Public Relation. Bandung: CV Pustaka Setia.

Mukarom, Zaenal, dan Laksana Muhibudin. 2018. Manajemen Pelayanan Publik. Bandung: CV Pustaka Setia.

Ningsih, A. A. (2015). eJournal Administrasi Negara, Volume 3, Nomor 4, 2015 : 1295-1306Kinerja Aparatur Dalam Meningkatkan Pelayanan Publik Pada Kantor Kelurahan Nunukan Tengah Kabupaten Nunukan, 3(4), 1295–1306.Ruslan, Rosady. 2014. Manajemen Publik Relation dan Media Komunikasi. (Konsep dan Aplikasi). Jakarta: PT. Raja Grafindo.

Sugiyono. 2016: Metode Penelitian Kuantitatif,Kualitatif, dan R&D Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. 2017: Metode Penelitian Kualitatif ( Untuk Penelitian Yang Bersifat: Eksploratif, Enterpretif, Interaktif dan Konstruktif). Bandung: Alfabeta.

Susanti, S. (2014). Kualitas Pelayanan Publik Bidang Administrasi Kependudukan Di Kecamatan Gamping. Universitas Negeri Yogyakarta, (2), 1–115. Retrieved from http://eprints.uny.ac.id/17523/1/SKRIPSI FULL.pdf

Syarah, M. M., & Rahmawati, M. (2017). Komunikasi Partisipatori Pada Program Pemberdayaan Masyarakat Dalam Penanganan TB, XVII(2), 250–257.

41

Sumber lain: https://www.polri.go.id/