E-MARKETPLACE DESA GERABAH UNTUK PENGRAJIN DI DESA BUMI JAYA SERANG BANTEN

research
  • 04 May
  • 2018

E-MARKETPLACE DESA GERABAH UNTUK PENGRAJIN DI DESA BUMI JAYA SERANG BANTEN

Desa  Bumi  Jaya  adalah  salah  satu  desa  yang  masyarakatnya  merupakan  pengrajin  gerabah.  Terdapat  koperasi pengrajin, yang bertujuan untuk menyatukan para pengrajin dan kemudahan dalam pemberian modal. Namun hal ini tidak  di  sertai  dengan  pemanfaatan  teknologi  yang  ada,  salah  satunya  adalah  teknologi  di  bidang  internet.  Seperti yang kita tahu, manfaat internet sebagai salah satu metode pemasaran yang efektif. Dengan pemasaran yang belum tersebar  luas,  menyebabkan  produksi  gerabah  dan  pendapatan  pengrajin  tidak  maksimal.  Serta  kurangnya  sarana promosi  dalam  memperkenalkan  produk  gerabah.  E-Marketplace  adalah  bentuk  pemasaran  dengan  pemanfaatan
teknologi internet. Dimana sebagai tempat bertemunya penjual dan pembeli dalam satu situs Dengan membangun E-Marketplace  memudahkan  para  pengrajin  untuk  memasarkan  hasil  kerajinannya.  Informasi  dan  pemasaran  yang
dijangkau  pun  memungkinkan  untuk  masuk  ke  pasar  internasional  yang bertujuan  untuk  peningkatan  penghasilan para  pengrajin  dan  mengenalkan  potensi  desa  gerabah  Bumi  Jaya.  Selain  untuk  penjualan  E-Marketplace  ini
bertujuan  sebagai  sarana  koperasi  dalam  mengelola  para  pengrajin.  Pembelian  gerabah,  pembayaran  elektronik, pengolahan data pengrajin, data pembeli, alur pengiriman, laporan pendapatan, merupakan  fitur yang terdapat pada
E-marketplace Desa Gerabah untuk memecahkan masalah yang ada.

Unduhan

  • 2064-4487-1-SM.pdf

    Marketplace

    •   diunduh 1367x | Ukuran 440 KB

 

REFERENSI


A.S Rosa, Shalahuddin M (2011). Rekayasa Perangkat Lunak. Penerbit Modula Bandung Al-Fatta, Hanif. 2007. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi. Yogyakarta : Penerbit Andi

Kristiyanti, Mariana (2012).Peran strategis usaha kecil menengah (UKM) dalam pembangunan nasional. Majalah Ilmiah Informatika. Vol.3 No.1, Januari 2012

McLeod, Raymond, Jr (2008). Sistem Informasi Manajemen. Edisi 10, terjemahan oleh Ali Akbar Yulianto dan Afia R. Fitriati, Salemba Empat, Jakarta.

Rudyanto. 2011. Pemrograman Web Dinamis menggunakan PHP dan Mysql. Yogyakarta : Penerbit Andi

Sudjana (2008). Metode Statistika. Bandung: PT. Tarsito

Sugiyono (2009). Metodologi Penelitian Kuntitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta

Sunarto, Andi (2009) Seluk Beluk E-Commerce. Penerbit Garailmu Yogyakarta Suyanto, M (2007). Marketing Strategy Top Brand Indonesia. Penerbit ANDI Yogyakarta

Zuriah, Nurul (2008). Metodologi Penelitian Sosial dan Pendidikan. Edisi 1 Cetakan Pertama. PT. Bumi Aksara